BeritaEkbisHankam

Ops Keselamatan Candi 2024, Satlantas Polres Rembang Edukasi Keselamatan Berlalu Lintas Di PT. Handak Sukses Karya

Cropped Favicon Bi 1.png
×

Ops Keselamatan Candi 2024, Satlantas Polres Rembang Edukasi Keselamatan Berlalu Lintas Di PT. Handak Sukses Karya

Share this article
Ac87ef7b 6986 40e3 A05f C4991d12d60b 768x432

REMBANG – Hari Ke 10 gelaran Ops Keselamatan Candi 2024, Personel Sat Lantas Polres Rembang melaksanakan sosialisasi Keamanan, Keselamatan, Ketertiban, Kelancaran Lalu Lintas kepada Karyawan PT. Handak Sukses Karya, Rabu (13/03/2024).

Kapolres Rembang Polda Jateng AKBP Suryadi, S.I.K.,M.H. melalui Kasat Lantas AKP Sugito, S.H. mengatakan bahwa, Kegiatan sosialisasi yang dilakukan ini untuk meningkatkan pengetahuan Masyarakat Luwu dalam berlalulintas.

“ Hal ini dilakukan guna menghindari terjadinya kecelakaan lalu lintas dan juga sebagai cara untuk mengajak masyarakat agar patuh serta taat terhadap peraturan berlalu lintas,” Ujar Kasat Lantas.

AKP Sugito juga menjelaskan bahwa, kegiatan Operasi Keselamatan Candi 2024 ini akan dilaksanakan selama dua pekan kedepan dan baru akan berakhir pada Minggu (17/3/2024) mendatang.

HUMAS POLRES REMBANG

 

Polres Rembang, Kapolres Rembang, AKBP Suryadi, Suryadi, Kompol Joko Lelono, Kabupaten Rembang, Pemkab Rembang, PolisiNgajiPolisiNyantri, Polda Jateng, Kapolda Jateng, Irjen Pol Ahmad Luthfi, Wakapolda Jateng, Brigjen Pol Agus Suryonugroho, Kabidhumas Polda Jateng, Kombes Pol Satake Bayu, Jawa Tengah, Jateng, Kombes Pol Andhika Bayu Adhittama