Palangka Raya – Kepolisian Daerah Kalimantan Tengah (Kalteng) menggelar rapat koordinasi (Rakor) bidang operasional sekaligus Deklarasi Pemilu Damai tahun 2024, bertempat di Ballroom Hotel Aquarius Jl. Imam Bonjol, Kota Palangka Raya, Selasa (13/8/2024) pagi. Kegiatan tersebut dipimpin langsung Kapolda Kalteng Irjen Pol Drs. Djoko Poerwanto, didampingi Wakapolda Brigjen Pol Dr. Rakhmad Setyadi dan dihadiri seluruh […]
Jelang Pilkada 2024, Polda Kalteng Bersama Partai Politik Deklarasikan Pemilu Damai
Bhinnekanusantara1 min read