Berita

Kapolres Jembrana Awasi Gudang Logistik KPU: Keamanan Pemilu 2024 Jadi Prioritas

Cropped Favicon Bi 1.png
×

Kapolres Jembrana Awasi Gudang Logistik KPU: Keamanan Pemilu 2024 Jadi Prioritas

Share this article

Jembrana – Dalam persiapan menuju Pemilu 2024, Kapolres Jembrana, AKBP Endang Tri Purwanto, S.I.K., M.Si., melakukan pengecekan langsung ke Gudang Logistik KPU Kabupaten Jembrana di Damuh Resto, Jalan Sandat No.1, pada Kamis (31/10). Pengecekan dimulai sejak pagi, pukul 07.40 hingga 08.40 WITA, didampingi oleh Dandim 1617/Jembrana Letkol Inf. M. Adriyansyah, S.I.P., M.I.P., serta sejumlah perwira […]