Berita

Sebuah Mobil Rombongan Keluarga Terperosok di Banyuwangi

Cropped Favicon Bi 1.png
×

Sebuah Mobil Rombongan Keluarga Terperosok di Banyuwangi

Share this article
Kemacetan Di Banyuwangi: Mobil Rombongan Keluarga Terperosok

BANYUWANGI – Sebuah mobil Honda BRV dengan nomor polisi P 1762 VH, hilang kendali jatuh ke bahu jalan di selatan Jembatan Sasak Tambong, Kecamatan Kabat, Kabupaten Banyuwangi, Selasa (9/7/2024).

Akibat kecelakaan tunggal ini, kendaraan dari arah Rogojampi menuju Banyuwangi dan sebaliknya, sempat tak bisa melintas. Antrean kendaraan pun sempat mengular panjang.

Kapolsek Kabat AKP Kusmin menyebut, insiden kecelakaan terjadi sekitar pukul 05.30 WIB. Kecelakaan langsung ditangani Unit Lantas Polsek Rogojampi dan dibantu Polsek Kabat.

sumber: beritasatu

 

Polresta Banyuwangi, Kapolresta Banyuwangi, Kombes Pol Nanang Haryono, Banyuwangi, Jawa Timur, Polda Jatim, Polres Banyuwangi, Resta Banyuwangi, Kepolisian Resor Kota Banyuwangi, Polisi Resor Kota Banyuwangi, Polisi Banyuwangi, Kota Banyuwangi, Pemkab Banyuwangi, Kabupaten Banyuwangi, Nanang Haryono